Kristus berkerja 2

Kisah Para Rasul 4:29-31
  Dan sekarang, ya Tuhan, lihatlah bagaimana mereka mengancam kami dan berikanlah kepada hamba-hamba-Mu keberanian untuk memberitakan firman-Mu.

Ulurkanlah tangan-Mu untuk menyembuhkan orang, dan adakanlah tanda-tanda dan mujizat-mujizat oleh nama Yesus, Hamba-Mu yang kudus."

Dan ketika mereka sedang berdoa, goyanglah tempat mereka berkumpul itu dan mereka semua penuh dengan Roh Kudus, lalu mereka memberitakan firman Allah dengan berani.

Pagi ini FT kembali mengajarkan bgm cara kita meresponi setiap kejadian didlm hidup ini !

Murid-murid stlh mendengar kabar ttg ancaman thd mrk, mrk segera bersepakat dgn sesama anggota Tubuh Kristus dtg dan berdoa kpd BAPA, krn mrk menyadari dan tahu. Betul bhw hanya dari BAPA lah mrk akan memperoleh keberanian dan kekuatan .

Hari-hari ini sdhkan kita hidup dgn mengandalkan Yesus ?
dan siapakah yg menjd tempat kt bersandar disaat kita sdg dlm "ancaman" ?

Yesus lah yg menjd tempat sandaran sy dan Ia lah yg menjd satu-satunya sumber kekuatan dan perlindungan sy, bahkan hal tsb sdh teruji !

Terima kasih Yesus buat kesetiaan Mu thd hamba Mu yg kdgkala krg setia ini !
dari Nanto

Popular Posts