Kenapa SOCMED Anda perlu di desain ?


Pernah kepikir bahwa Twitter Anda bernilai puluhan juta dollar ?

Saya kasih contoh : pa Ridwan kamil

Beliau bergabung dengan penduduk Twitter @ridwankamil tahun 2009.

Terus sepanjang perjalanan beliau terus aktif di Twitland.


Terus saya cek berapa sich harga twit beliau ?

1.889.866,89 DOLAR. haaaaa kaget kan.

Membangun aset DIGITAL

Dari tahun 2009 sampai sekarang tahun 2020, 11 tahun, harganya segitu, kalau di RUPIAHIN jadi berapa tuch ?

Itulah yang namanya influencer, sekali twit langsung banyak banget impresinya.
Followernya aja 4,1juta-an.

Kalau sekali twit dibaca 10%, 410rb-an, kalau 1 twit dijual 1juta. berarti dapat ....... (hitung sendiri).

Contoh lagi

Membangun aset DIGITAL

Presiden kita, mr Jokowi.

Lihat harganya ?

Lihat followersnya ?

Jadi sangat penting membangun aset digital.

Yang dicari adalah followersnya, semakin banyak, semakin mahal.

Berbagai media sosial yang ada sekarang, FB utama, FB grup, FB page, IG, Twitter, WAG, TeleG, dll.

Karena sekali kasih pesan, banyak orang bisa terpengaruh.

Terus bagaimana untuk membangun itu semua ?

Guru dan artikel yang saya baca, memberikan hal yang sama, KONSISTEN.

Dibuat planning, sehari 3 x, selama 365 hari, berikan konten bermanfaat.

Sama seperti mau membuat DIRI ANDA sukses dalam keuangan, INVESTASI rutin dalm 365hari setahun, dll.

Kata kunci RUTIN.

Kata kunci KONSISTEN.

Bangun diawal memang melelahkan dan perlu kerja keras dan cerdas.

Setelah semua dibangun, pembangunan sudah selesai, seperti RUMAH nyaman dan kerasan ditinggali oleh anggota rumah.

Begitu juga aset digital, akhirnya nyaman dinikmati.

Jika ingin lebih banyak bertuker pikiran silahkan telegram saya di https://t.me/henryjayateddyhjt
atau
Sampai ketemu

Popular Posts