buah 2

ALLAH MENGINGINKAN BUAH.
LUK 13:6-9.
BUAH apakah yg telah kita hasilkan bagi Tuhan, selama menumpang didunia ini ?
Anugerah demi Anugerah telah Tuhan berikan,nafas hidup kita dapatkan dgn gratis,kekayaan,keindahan,dan banyak hal lg.Ada banyak sekali kesempatan yg baik kita sia-siakan,ajakan untuk hidup benar dari Tuhan tidak kita responi. pagi yg indah ini mari kita bercermin kepada kebenaran Allah. ayat 7 Lalu Ia berkata kepada pengurus kebun anggur itu: Sudah tiga tahun aku datang mencari buah pada pohon ara ini dan aku tidak menemukannya. Tebanglah pohon ini! Untuk apa ia hidup di tanah ini dengan percuma! 8 Jawab orang itu: Tuan, biarkanlah dia tumbuh tahun ini lagi, aku akan mencangkul tanah sekelilingnya dan memberi pupuk kepadanya, 9 mungkin tahun depan ia berbuah; jika tidak, tebanglah dia!"
Yuk...jangan biarkan kesempatan yg masih diberikan,ini kita mau pergunakan dgn sebaik2nya untuk kita hasilkan buah2 yg menyenangkan Hati Tuhan kita
Selamat beribadah,Tuhan mmberkati.({})
dari Felix

Popular Posts